Kamis, 11 November 2010

CPNSD BADUNG

PENGUMUMAN
NOMOR : 800/4298/BKD, DIKLAT TENTANG
PENERIMAAN CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL DAERAH
PEMERINTAH KABUPATEN BADUNG TAHUN 2010

Dengan ini diumumkan bahwa Pemerintah Kabupaten Badung memerlukan Calon Pegawai Negeri Sipil yang akan ditugaskan pada instansi dilingkungan Pemerintah Kabupaten Badung.

Penerimaan lamaran dilaksanakan di Wantilan Balai Diklat Pemerintah Kabupaten Badung Sempidi dari tanggal 5 Nopember 2010 s/d 20 Nopember 2010 (kecuali hari minggu dan hari libur nasional) mulai pukul 08.30 – 14.00 Wita (sabtu pukul 08.30 - 12.00 Wita).

MATERI TES
3.1 Materi ujian tertulis adalah Tes Kompetensi Dasar (TKD)
3.2 Tes Kompetensi Dasar (TKD) terdiri dari materi :
a). Tes Pengetahuan Umum (TPU)
b). Tes Bakat Skolastik (TBS)
c). Tes Skala Kematangan (TSK)

Ujian Tulis akan dilaksanakan pada tanggal 28 Nopember 2010, mengenai tempat akan diumumkan pada tanggal 25 Nopember 2010 di papan pengumuman Balai Diklat Pemerintah Kabupaten Badung Sempidi dan Kantor Camat Se-Kabupaten Badung.



Mangupura, 5 Nopember 2010
An. Bupati Badung
Sekretaris Daerah Kabupaten Badung



KOMPYANG R. SWANDIKA, SH., MH.
Pembina Utama Muda
NIP. 195702011980031015

INFO SELENGKAPNYA KLIKDISINI

Tidak ada komentar:

Posting Komentar